Friday, September 21, 2012

Cara menambahkan tahun ajaran baru pada web sekolah CMS Balitbang

Cara menambahkan tahun ajaran baru pada web sekolah CMS Balitbang?

Buka halaman admin web sekolah anda
Setelah anda masuk halaman admin cari menu Setting admin --> Thn pelajaran
Lihat gambar dibawah ini :


Jika anda ingin menambahkan data tahun ajaran baru klik menu Tambah Tahun pelajaran,
Lalu ditampilkan halaman seperti dibawah ini :


Isikan data tahun ajaran baru, misalnya 2014/2015 lalu klik Simpan,


Selamat anda berhasil menambah data tahun ajaran baru,
Jika anda klik Lihat tahun Pelajaran, anda akan ditampilkan data yang baru anda masukan


Data tahun ajaran baru sudah ditambahakan dalam database web sekolah anda. selesai

terimakasih
Jika anda kurang paham dengan artikel ini, bisa tanya kepada kami langsung melalui Chat via YM atau komentar di bawah ini.

Salam,

Team Admin Mrapen web






4 comments:

  1. Klo ada yang kurang paham ditanyakan aja gan,jangan malu2..

    Admin

    ReplyDelete
  2. klo mau nambah tahun di menu absensi bagaimana?

    ReplyDelete
  3. klo menambahkan tahun di menu absensi bagaimana?

    ReplyDelete